Dailynesia.co – Korban tewas kecelakaan bus pelajar Bogor berapa orang? Peristiwa nahas terjadi di penghujung tahun 2024.
Peristiwa kecelakaan di Jalan Tol kembali terjadi. Kali ini di Tol Pandaan-Malang.
Peristiwa tersebut menimpa bus rombongan pelajar asal Bogor pada Senin 23 Desember 2024.
Dilansir dari berbagai sumber, bus berisi rombongan pelajar tersebut terdiri dari 40 siswa.