Heboh Sumur di Sumenep Madura Keluar Air Campur Minyak Tanah, Warga Gempar

Sedang dalam penelitian untuk memastikan kebenaran adanya kandungan minyak.

sumur di Sumenep
Heboh sumur di Sumenep Madura keluar air campur minyak tanah. (Instagram.com/funnelmedia)

Baca juga:

Sumur di Sumenep Madura Keluar Air Campur Minyak, Pemkab Turun ke Lapangan

sumur di Sumenep
ilustrasi sumur. Sumur warga Sumenep keluar air bercampur diduga minyak. (Pemprov Jakarta)

Heboh sumur di Sumenep Madura mengeluarkan air campur minyak sampai ke telinga pemerintah setempat.

Dilansir dari Suarajatim.id,Bagian Perekonomian dan Sumber Daya Alam (SDA) Sekretariat Daerah Kabupaten Sumenep Dadang Dedy Iskandar sudah turun ke lapangan.

Pihak pemkab telah mengambil sampel air dan akan diteliti oleh Pemprov Jatim dan kemudian diungkap hasilnya.

Sampai berita ini ditulis, video sumur di Sumenep Madura keluar air campur minyak telah ditonton lebih dari 3 ribu kali.

Postingan viral tersebut langsung mengundang banyak komentar netizen. *

Leave a Reply