Berita  

Penumpang Kapal Roro Telaga Punggur Terlantar, Kehabisan Tiket Keberangkatan

Akibat kehabisan tiket penyeberangan dan keberangkatan kapal Roro sejumlah penumpang di Pelabuhan Telaga Punggur  terlantar, meski baru pukul 12.00 WIB

Kapal Roro
Ilustrasi penumpang kapal Roro di pelabuhan Telaga Punggur (expossidik.com)

Dailynesia.co – Akibat kehabisan tiket penyeberangan dan keberangkatan kapal Roro sejumlah penumpang di Pelabuhan Telaga Punggur  terlantar, meski baru pukul 12.00 WIB.

Masalah ini terjadi lantaran pembelian tiket kapal Roro tidak lagi lewat pelabuhan melainkan lewat aplikasi ferizy dengan sistem e-ticketing.

Baca juga: Hunian Baru Warga Rempang di Tanjung Banon, Targetkan Rampung September 2024

ABK Kapal Roro, Kurangnya Sosialisasi

Penggunaan aplikasi ferizy dengan sistem e-ticketing belum semua penumpang belum mengetahui dan memahami.

Lantaran kemungkinan sebagian penumpang tidak mendapatkan informasi, yang memadai karena pihak ASDP kurang memberikan sosialisasi

Tidak hanya satu atau dua penumpang saja yang belum memahami aplikasi ferizy, ada beberapa penumpang mengalami hal yang sama tidak mendapatkan tiket.

Masalah tersebut tidak diberi solusi jelas dari pengelola pelabuhan menunda keberangkatan, atau solusi lain sampai ada yang menginap di pelabuhan demi mendapatkan tiket.

Leave a Reply