Dailynesia.co – Seorang notaris memang persyaratan tidak mudah dan harus menjalani berbagai ketentuan yang ada salah satunya harus menempuh pendidikan hukum.
Setelah lulus dari pendidikan hukum, selanjutnya wajib mengambil program magister kenotarian dengan gelar M.Kn.
Tidak sampai di situ, calon notaris harus mengikuti ujian hingga magang 2 tahun di kantor notaris, masih ada lagi test tertulis dan wawancara.
Baca juga: 2 Gejala Hipertensi Penting Waspadai dan Ini Risikonya Bisa Memicu Kematian
Peran dan Tanggung Jawab Notaris
Setelah, mengikuti berbagai test masih ada beberapa tahapan lagi, sampai akhirnya bisa membuka kantor notaris secara mandiri.
Lantas apa saja peran dan tanggung jawab notaris, antara lain membuat akta risalah lelang, kemudian tanggung jawab dengan menjamin kepastian tanggal pembuatan akta.
Masih ada lagi tanggung jawab notaris, yaitu penetapan kepastian tanggal surat, di bawah tangan dengan mendaftar dalam buku khusus.
Sebenarnya, peran maupun tanggung jawab notaris banyak, tetapi paling menonjol, adalah membuat akte berhubungan dengan pertahanan.
Baca juga: Keunggulan Alva One Motor Listrik Bergaya Elegan dan Mewah
Besaran Gaji Notaris Bervariasi
