Bisnis  

Prediksi UMP dan UMK DIY 2025 Andai Naik 6,5 Persen, Bantul Berapa?

Adanya kenaikan upah minimum sejatinya harus diikut dengan peningkatan produktifitas

prediksi UMP dan UMK DIY 2025
Berapa nominal prediksi UMP dan UMK DIY 2025? Pengusaha wajib tahu.

Dailynesia.co – Bagaimana gambaran prediksi UMP dan UMK DIY 2025 jika memang ada kenaikan 6,5 persen? Simak perhitungan prediksinya.

Simulasi atau prediksi UMP dan UMK DI Yogyakarta ini pastinya tidak mengikat.

Dalam artian, tidak otomatis hasil perhitungan simulasi bentuk UMP datau UMK yang sebenarnya.

Soal rencana kenaikan upah minimum disampaikan oleh Presiden Prabowo Subianto beberapa waktu lalu.

Setelah melewati pembahasan panjang, maka diputuskan kenaiakna upah minimum rata-rata secara nasional adalah 6,5 persen.

DI Yogyakarta sebagai salah satu provinsi di pulau Jawa tentu juga akan menaikan upah minimum jika memang disepekati naik.

Baca juga: Pemimpin Korea Selatan Nyatakan Darurat Militer: Apa yang Sebenarnya Terjadi dengan Korea Utara?

Prediksi UMP dan UMK DIY 2025, Cek Besarannya

prediksi UMP dan UMK DIY 2025
Prediksi UMP dan UMK DIY 2025. Simak selengkapnya.

Leave a Reply