Siapa Alex Pastoor? Disebut Netizen The Real Pelatih Timnas Indonesia

Sejumlah media menyebut urusan taktik akan menjadi tanggung jawab eks Almere City

siapa Alex Pastoor
Siapa Alex Pastoor? Sosok asisten pelatih timnas yang disebut the real coach. (Youtube Almere City)

Pastoor mulai menjadi pelatih kepala tim utama kala menangani Excelsior pada tahun 2009.

Beberapa tim Eredivisie pernah ia tangani. Seperti NEC Nijmagen, Az Alkmaar, Sparta Rotterdam, SCR Altach, hingga Almere City pada musim lalu.

Dirinya membawa Almere City promosi ke Eredivisie dengan titel juara Liga 2 Belanda musim lalu.

Dirinya kini memiliki lisensi pro kontinental. Alex Pastoor dinilai pelatih yang tegas dengan gaya permainan menyerang.

Leave a Reply