Berita  

Solo Menari 2024, Undang Gibran dan Menteri Menparekraf Sandiaga Uno

2024 ini menjadi tahun kedua penyelenggaraan acara Solo Menari setelah 2023 lalu, Kota Solo masuk dalam jaringan Kota Kreatif  dunia  oleh UNESCO bersama  350 kota lain di seluruh dunia.

Solo Menari 2024

Baca juga: Dampak Erupsi Gunung Ruang, Penutupan Bandara Sam Ratulangi Diperpanjang

Solo Menari 2024 Undang Gibran dan Menteri Menparekraf Sandiaga Uno

Solo Menari 2024 begitu meriah, karena menjadi bagian Karisma Event Nusantara 2024  Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Baparekraf.

Sebelum  berlangsung di Balai Kota Solo tanggal 29 April  2025, ada arak-arakan menggunakan 10 kereta kuda menuju Balai Kota

Acara Solo Menari makin meriah mengundang walikota Solo Gibran   Rakabuming Raka dan Menteri Menparekraf Sandiaga Uno untuk ikut membuka dan ikut menari.

Sandi mengatakan  bahwa, peringatan hari tari sedunia dengan  menggelar Solo Menari 2024 menjadi bagian upaya penguatan citra jaringan Kota Kreatif  yang disematkan UNESCO.

Leave a Reply