Dailynesia.co – Secangkir rasa kopi hangat di pagi hari menjadi menu setiap hari membuat badan penuh energi dan konsentrasi dalam mengawali aktivitas keseharian.
Manfaat minum kopi di pagi hari tidak sedikit banyak orang meluangkan waktu sejenak hanya sekedar minum secangkir kopi sebagai sumber energi.
Aroma dan cita rasa yang khas membikin kopi begitu banyak disukai banyak orang, yang pasti tidak sedikit pula menikmati kopi sebagai teman bersantai di sore hari.
Baca juga: Praktik Klinik Kebidanan III (PKK III) Universitas Nurul Hasanah Kutacane Prodi Kebidanan
Faktor yang Membuat Aroma dan Rasa Kopi Kuat
Kopi minuman berkafein dengan sifat stimulan yang tinggi mempunyai pengaruh kuat pada rasa maupun aroma.
Kekuatan aroma dan cita rasa kopi yang kuat, karena dalam dalam secangkir kopi akan membuat karakter kopi begitu khas.
Lantas, apa sih memicu karakter kopi yang kuat dan berikut ini ulasan selengkapnya.
1. Kafein
Salah satu faktor utama membikin karakter kopi begitu kuat, adalah kafein lantaran dalam biji kopi memiliki kadar kafein.
Kadar kafein yang tinggi daya kekuatannya luar biasa pada otak manusia dengan cara kerjanya lewat jantung terlihat dari detak jantung lebih lebih cepat dari biasanya sebelum minum kop. Kafein ada pada bubuk kopi sebesar 2-5%.
Bubuk kopi memiliki dosis kafein tinggi kemudian nanti dibuat kopi akan memicu rasa lebih pahit pada kopi.
Rasa pahit pada minuman kopi berasal dari minyak alami biji kopi selanjutnya dilepaskan ketika dipanggang.
Minyak alami biji kopi inilah yang mampu menciptakan rasa khas pada kopi, maka pastikan menggunakan bubuk kopi.
Jika, ingin menciptakan cita rasa khas bubuk kopi yang proses pembuatannya cukup mudah, dengan mendiamkan bubuk kopi lebih lama agar kafein terekstraksi.
2. Warna Pekat
Hal lain membuat kopi terasa kuat terletak pada warna hitam pekat pada minuman yang mempengaruhi cita rasa lantaran tidak ada campuran manis apapun.
Agar rasa tetap nikmat dan khas, pastikan hindari campuran susu dan gula walupun porsi sedikit, karena akan mengubah kekuatan rasa kopi, terutama rasa.
Rasa pahit pada secangkir kopi mengalami penurunan jika dicampurkan susu dan perlu diketahui susu membawa molekul lemak bernama lakton.
Sedangkan, pemanis seperti gula atau glukosa meningkatkan rasa manis sehingga dicampur susu dan gula pada rasa kopi membuat warnanya tidak pekat lagi tercampur susu maupun gula.
3. Sajikan dalam Metode Dark Roasted
Aroma serta rasa kuat pada rasa kopi dengan menyajikan metode Dark Roasted yang terlebih dahulu biji kopi disangrai.
Proses sangrai atau panggang biji kopi pilihan, maka nanti rasa yang dihasilkan lebih berkualitas.
Atau dengan kata lain, kunci kekuatan rasa kopi serta aroma terletak proses sangrai atau panggang lebih lama membikin gula alami terkaramelisasi.